Visi dan Misi
Menjadi Program Studi yang unggul dan Profesional dalam pengembangan bidang Administrasi Keuangan yang berwawasan lingkungan dan agroindustri di Kancah Internasional
-
Pendidikan
Melaksanakan proses belajar bidang manajemen keuangan dan perbankan yang kreatif, inovatif dan profesional, untuk menghasilkan lulusan yang kompeten, bermoral, berjiwa kewirausahaan dan berwawasan lingkungan
-
Penelitian
Melaksanakan penelitian terapan bidang administrasi keuangan dan perbankan
Capaian Pembelajaran
KETERAMPILAN UMUM
Menembangkan jejaring kerjasama dengan stakeholder
Memiliki jiwa kewirausahaan berbasis agroindustri
KETERAMPILAN KHUSUS
Mahasiswa mampu mengelola ktivitas administrasi keuangan dan pengelolaan keuangan dengan memanfaatkan ICT sesuai dengan SOP
Mahasiswa mampu menjalankan pengelolaan perbankan dan investasi
Mampu mengelola dokumen dalam administrasi keuangan dengan tepat dan akurat berbasis ICT
Mampu mengelola dan melaporkan keuangan, baik untuk instansi pemerintah, korporasi, dan organisasi profit maupun non profit
PENGETAHUAN
Menguasai konsep, teori, dan praktek di bidang administrasi keuangan dan pengelolaan keuangan serta perbankan
Program Studi Administrasi Keuangan
Ingin Kuliah di sini ?
Ikuti kami dan Daftarkan segera diri anda di Program Studi Administrasi Keuangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember.
Pimpinan
Dr. Elok Sri Utami, M.Si.
Ketua Jurusan ManajemenDra. Lilik Farida, M.Si
Sekretaris Jurusan ManajemenDrs. Marmono Singgih, M.Si., AFA., CRA.
Ketua Program Studi Administrasi KeuanganKontak Kami di
Location:
Gg. 5, Tegal Boto Lor, Sumbersari, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur
Email:
feb@unej.ac.id
Call:
(0331) 337990